TON (Tambak Organik Nusantara) merupakan produk organik dari PT. Natural Nusantara (PT. NASA) yang memiliki formula alami (organik) khusus tambak untuk meningkatkan kuantitas dan kualitas produksi serta menjaga /memperbaiki kelestarian lingkungan tambak dengan memberikan mineral-mineral yang dibutuhkan udang/bandeng, mempercepat pertumbuhan plankton sebagai pakan alami udang/bandeng, serta mengikat logam - logam berat sekaligus membantu mengurai senyawa komplek berbahaya beracun bagi udang/bandeng. TON juga membantu merutinkan molting udang.
8 Keunggulan TON (Tambak Organik Nusantara) :
8 Keunggulan TON (Tambak Organik Nusantara) :
- Mengikat logam-logam berat yang berbahaya bagi ikan/udang.
- Membantu menguraikan senyawa kekal komplek berbahaya dan beracun, seperti : H2S, amoniak, asam laktat, dsb.
- Memberikan semua jenis unsur makro, unsur mikro lengkap untuk mempercepat pertumbuhan plankton sebagai pakan alami udang dan bandeng.
- Membantu dan merutinkan molting udang.
- Membantu sistem pencernaan udang.
- Meningkatkan pertumbuhan dan sistem kekebalan tubuh udang.
- Membantu perkembangan mikroorganisme yang bermanfaat bagi lingkungan tambak dan bermanfaat bagi pertumbuhan udang/bandeng.
- Membantu menciptakan dan mempertahankan ekosistem tambak yang seimbang.
INFORMASI PEMESANAN/KONSULTASI
Stockist NASA AB.1162
a/n NANA ASHAR
No. Anggota : N-115031
Telp/Hp
(0291) 341 4299
0877 3389 8179
08233 420 3871
0877 3389 8179
08233 420 3871
PIN BB 3243A262
@E-mail: stockistnasa.ab1162@gmail.com
Posting Komentar